JTP 7: Soal-soal SPLDV / Sistem Persamaan Linier 2 Variabel
BANK SOAL: Latihan Soal-soal matematika untuk SMP/MTs tentang himpunan penyelesaian SPLDV / sistem persamaan linier dua variabel dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari, dll....
Semua jawaban akan muncul setelah semua soal dikerjakan...!!!
Semua jawaban akan muncul setelah semua soal dikerjakan...!!!
Resume Soal JTP 0007
- Penyelesaian dari persamaan 7x + 4 = 5x - 2, x bilangan bulat adalah...
- Himpunan titik yang merupakan penyelesaian dari : x - 2y = 6, adalah...
- Penyelesaian dari persamaan 3(4y-4) = 4(2y + 6), untuk y bilangan bulat adalah...
- Penyelesaian dari persamaan untuk x bilangan bulat adalah ... .
- Himpunan penyelesaian dari persamaan 2x + 4y = 8 untuk x ∈ {0, 1, 2, 3, 4, 5} dan y ∈ {bilangan bulat} adalah...
- Himpunan penyelesaian persamaan 2x + y = 10 untuk x, y ∈ {bilangan cacah} adalah...
- Perhatikan gambar berikut!
Dari grafik di atas, maka himpunan penyelesaian sistem persamaan x + y = 7 dan y - 3x = 3 adalah... - Perhatikan gambar berikut!
Dari grafik di atas, maka himpunan penyelesaian sistem persamaan x - 2y = 4 dan y - 3x = 3 adalah... - Penyelesaian dari sistem persamaan x - 2y = 10 dan 3x + 2y = -2 adalah...
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan 4x + 7y = 5 dan x + y = -1 adalah...
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan y = 2x + 1 dan 3x - 5y = 16 adalah...
- Perhatikan gambar berikut!
Gambar di atas merupakan grafik penyelesaian dari sistem persamaan... - Penyelesaian dari sistem persamaan 2x - 3y = -13 dan x + 2y = 4 adalah...
- Penyelesaian dari sistem persamaan 3x - 5y = 31 dan 2x + y = 12 adalah...
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan: y + 2x = 4 dan 2y - x = -7 adalah...
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan: 3x + 5y = -1 dan 4x + 3y = 6 adalah...
- Jumlah dua bilangan cacah adalah 27 dan selisih kedua bilangan itu adalah 3. Hasil kali kedua bilangan itu adalah...
- eliling sebuah persegi panjang adalah 54 cm, sedangkan panjangnya 3 cm lebihnya dari lebar. Luas persegi panjang itu adalah...
- Harga 7 ekor ayam dan 6 ekor itik adalah Rp. 67.250,00, sedangkan harga 2 ekor ayam dan 3 ekor itik Rp. 25.000,00. Harga seekor ayam adalah ...
- Jika p dan q adalah akar dari sistem persamaan 2p + 3q = 2 dan 4p - q = 18, maka nilai 5p - 2q2 adalah...